Selasa, 22 Desember 2015

5 Tempat Wisata Permainan Air Terbesar Di Indonesia

5 Water Park Terbesar Di Indonesia


Anda suka berkunjung ke berbagai tempat wisata air yang ada di Indonesia? Sudahkah Anda mengunjungi 5 tempat hasil ciptaan para kontraktor kolam renang yang merupakan tempat wisata permainan air terbesar yang ada di Indonesia? Berikut adalah wahana permainan air terbesar di tanah air:

1. Ciputra Waterpark
Taman wisata yang satu ini dibangun oleh kontraktor kolam renang di atas tanah seluas 5 hektar di daerah Surabaya. Ciputra Waterpark ini mengusung tema negeri 1001 malam untuk setiap tema wahana yang ada.

2. Kediri Waterpark
Tempat wisata air ini dibangun oleh kontraktor kolam renang di atas lahan 6 hektar di daerah Kediri, Jawa Timur. Salah satu hal yang menarik yang dimiliki oleh wahana ini selain berbagai permainan air yang menarik adalah wahana ini memiliki slide terpanjang di Asia yang panjangnya mencapai 206 m.

3. Transera Waterpark
Taman permainan air yang dibangun di atas lahan seluas 6.3 hektar oleh kontraktor kolam renang handal ini dibangun di kawasan Bekasi Barat. Wahana permainan ini menyuguhkan beragam permainan menarik dengan standar keamanan yang tinggi.

water slider water park


4. Go!Wet Water Park
Wisata permainan ini dibangun oleh kontraktor kolam renang kawasan Grand Wisata di daerah Bekasi, Jawa Barat. Water park ini di gadang-gadang merupakan kawasan tempat wisata air terbesar di Indonesia. Banyak sekali permainan baru di tempat wisata yang memiliki luas 7,5 hektar ini, di antaranya adalah Go!Lazy Lazy River with Rapids dan Go-Twist Amzing Waterslide yang dirancang khusus oleh  kontraktor dari  Kanada.

5. Jogja Bay Pirates Adventure

Ini adalah water park terbesar yang dibangun di daerah Jogja sampai saat ini. Wahana yang memiliki luas 7,7 hektar tersebut terletak di daerah Maguwoharjo dengan lahan 5 hektarnya yang dipergunakan untuk area permainan air, dan sisanya 2,7 hektar untuk area penghijauan dan juga lahan parkir. Fasilitas yang disediakan oleh kontraktor kolam renang di lokasi tersebut terbilang sangat lengkap. Jika Anda tertarik, segera masukkan salah satu tempat wisata tersebut di daftar destinasi liburan Anda.

Menarik bukan? bilamana ada memiliki investor untuk membangun tempat wisata permainan air yang lebih besar dari daftar 5 diatas tersebut anda dapat menghubungi 081322045544 WhatsApp : 08812077120 PIN : 7EC719DE email : ramdhanijaya (-At) gmail. com atau kunjungi website kontraktor berikut ini http://www.ramdhanijaya.com/news/kontraktor-kolam-renang-desain-konstruksi

Tidak ada komentar: